Manfaat takterduga dari buah cimplukan. Anda kenal dengan buah ini? Buah cimplukan. Buah ini berwarna hijau, dan biasanya tanamannya tumbuh di daerah lahan kosong atau sawah. Buah ini biasanya sangat digemari oleh mereka yang sering menjelajah atau bermain ke sawah.
Bentuknya buah cimplukan sepeti gulma berbentuk bulat agak panjang. Manfaat yang terkandung dalam buah cimpluka ini sangatlah banyak. Bukan hanya buahnya saja, tapi juga tanamannya. Rasanya yang menggoda dan manfaatnya yang banyak membuat banyak orang menyukainya.
Untuk mengetahui lebih lanjut lagi tantang apa saja manfaat dari buah cimpluan yang mungkin belum anda ketahui. Berikut ini beberapamanfaat tak terduga dari buah cimplukan:
1. Mengatasi sakit paru
Cimplukan bisa anda gunakan untuk mengatasi sakit pada paru-paru anda. Caranya, didihkan tanaman cimplukan dengan mencampurkan air sebanyak 3-5 gelas air. lalu saring dan ambil air saringannya. Kemudian minum sebanyak 3 kali sehari.
2. Mengobati diabetes melitus
Untuk memanfaatkan tanamannya sebagai obat diabetes, anda ambil tanamannya lalu potong 3-4 cm. Kemudian rebus mendidih. Lalu saring airnya. Anda bisa meminum air saringan tersebut setiap pagi. Gunakan secara rutin untuk hasil maksimal.
3. Vitamin A
100 gram buah cimplukan mengandung 720 unit vitamin A yang mampu memenuhi 14% kebutuhan asupan vitamin A dalam tubuh. Vitamin A juga sangat baik untuk kesehatan mata, kulit, dan juga kekebalan tubuh. Selain itu, cimplukan ini juga mampu menetralkan bahaya radikal bebas yang menyerang.
4. Sebagai asupan kalori
Satu gram buah cimplukan mengandung 53 kalori dan satu gram lemak. Cocok bagi anda yang sedang menjalankan program diet. Buah cimplukan juga mampu membuat perut kita lebih lama kenyangnya.
5. Vitamin C
Cimplukan mengandung 11 mg vitamin C yang larut dalam air. Vitamin C ini sangat dibutuhkan oleh tubuh untuk memproduksi kolagen yang baik untuk kulit. Selain itu juga dapat mengurangi resiko anda terkena penyakit katarak, meningkatkan kekebalan tubuh, dan juga mengurangi tekanan darah.
Demikianlah 5 manfaat tak terduga buah cimplukan. Biarpun kecil buah cimplukan memiliki segudang manfaat untuk tubuh kita. Semoga informasi diatas bermanfaat. Terimakasih.
obat di sekitar kita itu banyak
BalasHapuslike banget kk
BalasHapusbuah kecil tapi sejuta manfaat
BalasHapusbaik untuk kesehatan
BalasHapussangat berguna
BalasHapusinfo yg baik
BalasHapusboleh di praktekan
BalasHapusbanyak khasiatnya
BalasHapusgood job
BalasHapussaya suka
BalasHapusBagus
BalasHapusLike it
BalasHapusObat alami
BalasHapusBuah kecil sejuta manfaat
BalasHapusBoleh di coba di rumah
BalasHapusbagus
BalasHapusbanyak manfaat
BalasHapusbuah kecil besar manfaat
BalasHapussangat baik bagi kesehatan
BalasHapusI like it
BalasHapus